Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

8 Aksesoris Gaming Terbaik untuk Meningkatkan Kapabilitas HP

Jika anda seorang gamers yang menggunakan HP dengan spesifikasi rendah sebagai platforms bermain game maka alat ini dapat membantu performa bermain game anda menjadi lebih baik.

Sarung tangan Jempol (Gaming Finger Sleeve)



Sarung tangan jempol adalah aksesoris sederhana namun sangat berguna untuk players HP kentang.Walaupun aksesoris ini sederhana namun para pro player's dan streamers sering menggunakan alat ini saat bermain game,seperti VYN,Dwi Woii,Cepcil,Rasyha,Arif.Anda dapat membeli Sapu tangan Jempol dengan harga RP1000 di shopee,toko pedia,lazada.

Headset Gaming

Headset gaming adalah aksesoris yang wajib di miliki seorang gamers terutama jika anda players Game Battle Royale sepeti,Free Fire dan PUBG.Jika anda merupakan gamers battle royale atau game peperangan makan headset akan menjadikan anda lebih mudah push rank.

Kelebihan Headshet gaming

  • Memperjelas suara step atau langkah kaki musuh
  • Memperjelas komunikasi dengan teman
  • Dapat terhindari dari musuh yang menyerang diam-diam

Anti Gores


Anti gores adalah aksesoris paling penting untuk gamers yang bermain game di HP.Dengan menggunakan anti gores maka HP anda akan licin sehingga memudahkan anda dalam bermain game dan Push Rank.

Penyangga Atau Stand

Penyangga atau Stand adalah aksesoris sederhana yang sangat cocok untuk gamers yang bermain di HP.Dengan alat penyangga tangan anda tidak akan mudah lelah,sehingga dapat meminimalisir encok di area tangan.

Micro SD Class 10



Micro SD menjadi salah satu hal yang sangat penting bagi anda gamers yang bermain di hp.Dengan Micro SD yang tinggi maka anda dapat menyimpan banyak game di HP anda tanpa takut ruang memori penyimpanan penuh.Untuk harga Micro SD cukup Tergolong murah,Micro SD dengan kapasitas penyimpanan 64GB dapat anda dapatkan di harga RP18.000 di market place.

Triger Custom Controllers

Jika anad player Game Battle Royale seperti PUBG dan Free Fire maka alat ini sangat cocok untuk anda.Dengan Custom Controllers anda akan lebih mudah dalam mengontroll hp saat bermain game Battle Royale sehingga push Rank akan lebih mudah.

Power Bank

Jika anda suka bermain game saat perjalanan jauh seperti naik kendaraan keluar kota,atau liburan sekolah,mabar di tongkrongan maka Power Bank menjadi salah satu aksesoris yan wajib anda miliki.Dengan Power Bank anda tidak perlu takut habis baterai lagi saat bermain game.

Gamepad



Gamepad atau joystick khusus HP yang memiliki fungsi sebagai alat control tanpa perlu menyentuh layar hp.Gamepad sangat cocok digunakan untuk para gamers yang bermain game seperti game sega,Pes,dan game offline lainya.

Kesimpulan

Aksesoris gaming adalah alat yang sangat penting dan wajib dimiliki para gemers,terutama gamers yang bermain di HP kentang.Dengan aksesoris gaming maka anda dapat lebih mudah mencapai Rank tertinggi dan juga dapat meningkatkan skill bermain game anda.

Posting Komentar untuk "8 Aksesoris Gaming Terbaik untuk Meningkatkan Kapabilitas HP"